Cara Memasukkan Subtitle ke Video atau Film Otomatis - AbangGilang Blog
Headlines News :
Home » , , » Cara Memasukkan Subtitle ke Video atau Film Otomatis

Cara Memasukkan Subtitle ke Video atau Film Otomatis

Written By Gilang al Qarana on Thursday, May 2, 2013 | 2:53 PM

Kemarin saya sudah memberikan tutorial cara memasukan subtritle ke video/film secara manual. Yaitu dengan cara menyeret subtitle tersebut ke video tersebut. Dan itu pun tidak berlaku pada WMP. Nah karena itu Abang Gilang membuatkan tutorial memasukan sub ke video secara otomatis ,begini nih caranya :



KLIK GAMBAR BILA TIDAK TERLIHAT !!



  1. Pertama kamu harus punya software MKV Merge GUI, kalo belum punya download aja disini 
  2. Login ke 4Shared menggunakan akun Gmail, FB, atau Twitter dan klik Bacaan Unduh.
  3. Install Aplikasinya dan buka.
  4. Ikuti langkah-langkah di bawah ini :
  • Klik tombol Add di sebelah kanan atas.

  •  Pilih Video yang ingin kamu gabung dengan subtitlenya. 
  • Klik Add lagi, dan masukkan subtitle yang ingin kamu gabung.
  • Klik Start Muxing di bagian bawah, dan tunggu hingga prosses selesai.
  • Dan Video pun sudah tergabung dengan subtitlenya secara otomatis. 

Nah, itu dia cara menggabungkan subtitle secara otomatis kedalam film. Sekarang kamu sudah bisa memasukkan subtitle kedalam videonya secara otomatis. Semoga postingan saya kali ini bisa bermanfaat untuk teman-teman sekalian. cukup sekian postingan saya kali ini. Jika berkenan silahkan liat postingan saya yang lainnya atau tinggalkan komentar di bawah. Ingat jika ingin CoPas sertakan sumbernya ya :) 

Auto Backlink Gratis: Abang Gilang Blog
Share this article :

14 comments:

  1. thanks gan, post anda bermanfaat..

    ReplyDelete
  2. broo,format video nya di ganti ke mp4 gak?

    ReplyDelete
    Replies
    1. maaf baru di balas ,bisa tapi ukuran jauh lebih besar

      Delete
  3. udah dicoba. KetIKA videonya dalam format MP4 dan subtitlenya dalam format srt, subtitle nggak muncul. Begitu juga ketika videonya dalam format AVI. Kenapa ya?

    ReplyDelete
    Replies
    1. pakai player nya jgn windows media player gan ,dia ga bisa baca codec hard sub ,jadi pas mau munculin caranya kaya yg di atas aja pakai VLC Media Player

      Delete
  4. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  5. Boleh gak playernya GOM Player?
    Maaf gan ane pemula :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. boleh kok gan , malah biasanya GOM Player langsung ke detect sendiri subtitle nya (tinggal taro aja film sama subtitle nya di satu folder). Kalau ndak bisa yasudah pakai cara seperti di postingan ini

      Delete
  6. gan. kenapa ketika saya bawa ke tv subtitlenya kok ga keluar ya? tlong balas

    ReplyDelete
  7. permisii, subtitle saya format nya .xxx padahal sudah klik SubRip. trus ga bisa di add ke videonya, padahal sudah pake vlc. biar sub nya .srt gimana gan?

    ReplyDelete

Visitors

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. AbangGilang Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
This Site Edited by Gilang al Qarana
Proudly powered by Blogger